Belasan pasien Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat, hingga saat masih menjalani perawatan di luar ruangan. Hal ini karena pasien takut adanya gempa susulan.
Belasan pasien Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat, hingga saat masih menjalani perawatan di luar ruangan. Hal ini karena pasien takut adanya gempa susulan.