Presiden Joko Widodo (Jokowi) resmi melantik Zulkifli Hasan sebagai Menteri Perdagangan dan Hadi Tjahjanto sebagai Menteri ATR/BPN pada Rabu (15/6). Airlangga Hartarto menyebut zulhas dan Hadi pernah bekerja dalam pemerintahan sehingga keduanya sudah berpengalaman.