Wakapolri Komjen Gatot Eddy Pramono minta penjabat (pj) kepala daerah mengantisipasi hoax penyebaran wabah penyakit mulut dan kuku (PMK) jelang Idul Adha. Caranya, dengan melakukan pengecekan dan bekerja sama dengan stakeholder terkait.
Wakapolri Komjen Gatot Eddy Pramono minta penjabat (pj) kepala daerah mengantisipasi hoax penyebaran wabah penyakit mulut dan kuku (PMK) jelang Idul Adha. Caranya, dengan melakukan pengecekan dan bekerja sama dengan stakeholder terkait.