Sekjen PDI Perjuangan (PDIP), Hasto Kristiyanto, menanggapi hasil reshuffle menteri Kabinet Indonesia Maju. Hasto berpesan kepada para menteri baru untuk bergerak demi kepentingan negara, bukan capres-cawapres.
Sekjen PDI Perjuangan (PDIP), Hasto Kristiyanto, menanggapi hasil reshuffle menteri Kabinet Indonesia Maju. Hasto berpesan kepada para menteri baru untuk bergerak demi kepentingan negara, bukan capres-cawapres.