Jokowi Kirim Sapi Kurban untuk Warga Loloan Timur Jembrana

20DETIK

   |   
5,752 Views | Kamis, 07 Jul 2022 19:57 WIB

Baru pertama kalinya, warga Kelurahan Loloan Timur, Jembrana, menerima sapi kurban dari Presiden Joko Widodo (Jokowi). Sapi seberat 570 kilogram itu diberikan presiden kepada Masjid Agung Baitul Qodim. Seperti apa wujudnya?

I Ketut Suardika - 20DETIK