Mendag Akan Kirim 1.200 Ton Minyak Goreng ke Maluku-Papua

20DETIK

   |   
2,517 Views | Kamis, 11 Agu 2022 13:00 WIB

Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan menargetkan harga minyak goreng di Indonesia bagian timur khususnya wilayah Maluku dan Papua bisa mencapai Rp 14.000 per liter. Untuk mewujudkan hal itu, sebanyak 1.200 ton Minyakita akan disuplai ke dua wilayah tersebut pada sore ini.

Jalu Rahman Dewantara - 20DETIK