Minyakita Tiba di Papua Barat dengan Harga Normal

20DETIK

   |   
53,016 Views | Kamis, 01 Sep 2022 19:15 WIB

Kementerian Perdagangan meresmikan Minyakita sebagai produk minyak goreng yang dijual dengan harga terjangkau. Sebanyak 18.600 liter Minyakita tiba di Fakfak Provinsi Papua Barat dan siap untuk diedarkan. Saat ini pengiriman Minyakita mencapai 1,32 juta liter dan telah dikirimkan ke beberapa daerah di Indonesia.

Raisha - Brand Studio - 20DETIK