Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, berbicara terkait adanya keadilan di Ibu Kota. Ia pun kemudian menyinggung kebijakan Basuki Tjahaja Purnama yang sempat melarang kendaraan sepeda motor masuk ke jalan Sudirman-Thamrin.
Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, berbicara terkait adanya keadilan di Ibu Kota. Ia pun kemudian menyinggung kebijakan Basuki Tjahaja Purnama yang sempat melarang kendaraan sepeda motor masuk ke jalan Sudirman-Thamrin.