Rusia dituding berada di balik kebocoran pipa gas Nord Stream di Laut Baltik yang mengganggu pasukan energi ke Eropa. Juru bicara Presiden Rusia Vladimir Putin menepis spekulasi kemungkinan bahwa Rusia melakukan sabotase.
Rusia dituding berada di balik kebocoran pipa gas Nord Stream di Laut Baltik yang mengganggu pasukan energi ke Eropa. Juru bicara Presiden Rusia Vladimir Putin menepis spekulasi kemungkinan bahwa Rusia melakukan sabotase.