Biden: AS Tak Akan Pernah Akui Klaim Rusia Atas Wilayah Ukraina

20DETIK

   |   
21,703 Views | Jumat, 30 Sep 2022 06:35 WIB

Presiden Amerika Serikat, Joe Biden menyebut AS tak akan pernah mengakui hasil referendum palsu Rusia atas 4 wilayah jajahan di Ukraina. Biden menegaskan keinginan rakyat Ukraina adalah untuk mempertahankan kemerdekaan negara.

Fandi Akbar S - 20DETIK