Bersiap Menganeksasi 4 Wilayah di Ukraina, Putin: Misi Besar Pembebasan Rakyat

20DETIK

   |   
11,897 Views | Jumat, 30 Sep 2022 21:39 WIB

Presiden Rusia Vladimir Putin secara resmi akan memulai proses pencaplokan 4 wilayah Ukraina ke Rusia. Para pemimpin 4 wilayah tersebut menandatangani perjanjian bersama Putin di Moskow pada Jumat (30/9).

Isfari Hikmat/Associated Press - 20DETIK