Jaksa Penuntut Umum mengungkap awal mula Ferdy Sambo marah ke Brigadir Yosua Hutabarat. Momen itu terjadi saat Putri Candrawathi menelepon Sambo sambil menangis karena mengaku dilecehkan.
Jaksa Penuntut Umum mengungkap awal mula Ferdy Sambo marah ke Brigadir Yosua Hutabarat. Momen itu terjadi saat Putri Candrawathi menelepon Sambo sambil menangis karena mengaku dilecehkan.