Teddy Minahasa Dijebloskan ke Tahanan Narkoba Polda Metro

20DETIK

   |   
28,521 Views | Senin, 24 Okt 2022 19:18 WIB

Mantan Kapolda Sumatera Barat yang terlibat kasus narkoba, Irjen Teddy Minahasa dipindahkan dari penempatan khusus (patsus) ke Polda Metro Jaya. Nantinya, Teddy akan ditempatkan bersama dengan tahanan narkoba.

Putri Aulia/Bagus Putra Laksana - 20DETIK