Gempur Net89 Juga Laporkan PT SMI, 4 Ribu Orang Rugi Rp 3 T

20DETIK

   |   
16,787 Views | Senin, 31 Okt 2022 15:53 WIB

PT SMI (Simbiotik Multitalenta Indonesia) kembali dilaporkan, kali ini oleh Gerakan Maju Perjuangan Uang Rakyat (Gempur) Member Net89. Mereka mewakili sekitar 4 ribu orang menuntut pengembalian uang sebesar Rp 3 triliun.

Gerakan Maju Perjuangan Uang Rakyat (Gempur) Net89, menyebut PT SMI sempat tawarkan program Withdraw All (penarikan semua dana) ketika Pemerintah melalui Bareskrim Polri perintahkan penghentian aktivitas trading forex robotik. Masalah pun disinyalir berawal dari sini.

Ulfa Mawaddah - 20DETIK