Sambo soal Pernyataan Ismail Bolong Setor Uang ke Kabareskrim

20DETIK

   |   
61,711 Views | Selasa, 08 Nov 2022 21:41 WIB

Ismail Bolong membuat heboh usai pengakuannya menyetor uang miliaran rupiah terkait tambang batubara ke Kabareskrim Polri Komjen Agus Andrianto. Mantan Kadiv Propam Ferdy Sambo pun angkat bicara.

Yussa Ariska / Ori Salfian - 20DETIK