Resmikan Pembangunan Pabrik Nikel di Pomalaa, Luhut: Ini Showcase Kita

20DETIK

   |   
12,693 Views | Minggu, 27 Nov 2022 18:50 WIB

Proyek pembangunan pabrik smelter nikel High-Pressure Acid Leaching (HPAL) di Pomalaa, Kolaka, Sulawesi Tenggara dimulai. Pengoprasian pabrik ini adalah komitmen dan dukungan yang kuat terhadap hilirisasi nikel yang digalakkan Pemerintah Indonesia dalam beberapa tahun terakhir.

20Detik - 20DETIK