Polisi menembakkan gas air mata untuk mengurai massa suporter Prancis di Jalan Champs Elysees, Paris. Kekacauan ini terjadi justru saat tim nasional Prancis melaju ke semifinal Piala Dunia 2022.
Polisi menembakkan gas air mata untuk mengurai massa suporter Prancis di Jalan Champs Elysees, Paris. Kekacauan ini terjadi justru saat tim nasional Prancis melaju ke semifinal Piala Dunia 2022.