Taeyang BIGBANG pindah agensi dari YG Entertainment ke The Black Label. Hal ini sudah dikonfirmasi oleh YG Entertainment dan The Black Label. Namun, YG Ent. menegaskan Taeyang masih menjadi member BIGBANG. Perlu diketahui bahwa The Black Label merupakan anak perusahaan YG Entertainment.