Deretan RS di Jakarta yang Punya Serum Antibisa Ular

20DETIK

   |   
19,968 Views | Kamis, 05 Jan 2023 21:28 WIB

Penanganan pertama saat digigit ular adalah imobilisasi agar bisa terhambat. Sejumlah RS di Jakarta juga menyiapkan serum antibisa ular (SABU) untuk kasus gigitan ular tertentu dan perlu konsultasi dengan ahli.

Tim 20Detik - 20DETIK