Penampakan Uang Miliaran Berhamburan di Sumbar gegara Mobil Terbalik
Tayangan terbaru Sudut Pandang di sini

20DETIK

   |   
31,329 Views | Sabtu, 07 Jan 2023 06:11 WIB

Heboh video memperlihatkan mobil pengangkut uang terbalik di kawasan Malai V Suku Batang Gasan Pariaman, Padang Pariaman, Sumatera Barat. Laporan awal, mobil yang terbalik itu membawa uang milik BRI sebanyak Rp 25,5 miliar.

Yussa Ariska Viosa - 20DETIK