Bukan Indonesia, Ini Negara yang Paling Banyak Produksi Mobil di ASEAN
Saksikan Video Terupdate Piala Dunia U-20 di sini

20DETIK

   |   
9,004 Views | Senin, 09 Jan 2023 08:11 WIB

Penjualan mobil di kawasan ASEAN sepanjang Januari-November 2022 mengalami peningkatan dengan total 3.134.399 atau naik 27,2 persen dibandingkan periode yang sama tahun lalu. Indonesia masih jadi negara terbanyak menjual mobil, tapi urusan produksi kalah dari Thailand.

Ridwan Arifin - detikOto - 20DETIK