Kominfo Blokir Situs dan Grup Medsos Jual Beli Organ di Internet

20DETIK

   |   
40,874 Views | Sabtu, 14 Jan 2023 09:40 WIB

Kominfo memutus situs dan grup media sosial yang memuat konten jual beli organ tubuh manusia. Pemutusan akses itu sudah dilakukan sejak tanggal Kamis (12/01).

20Detik - 20DETIK