Venna Melinda Akui Masih Sakit Tulang Rusuk Usai Alami KDRT

20DETIK

   |   
10,166 Views | Minggu, 15 Jan 2023 20:45 WIB

Venna Melinda mengaku masih dalam keadaan sakit usai mendapatkan KDRT dari suaminya, Ferry Irawan. Venna berencana akan berkonsultasi dengan dokter terkait rasa sakit di bagian tulang rusuknya.

Tim 20Detik - 20DETIK