Penampakan Paus Bungkuk Sepanjang 10,5 Meter Terdampar di New York
Tayangan terbaru Sudut Pandang di sini

20DETIK

   |   
13,108 Views | Rabu, 01 Feb 2023 09:19 WIB

Paus bungkuk dengan panjang 10,5 meter terdampar di Lido Beach, Kota Hempstead, New York, Amerika Serikat (AS). Kini sedang dilakukan autopsi untuk menentukan penyebab paus tersebut terdampar dan mati.

Ashri Fathan/Reuters - 20DETIK