KKB Tinggalkan Sepucuk Surat di TKP Susi Air Dibakar

20DETIK

   |   
110,806 Views | Jumat, 17 Feb 2023 08:43 WIB

Selembar surat ditinggalkan oleh Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di lokasi pembakaran pesawat Susi Air di distrik Paro, Nduga, Papua Tengah. KKB di bawah komando Egianus Kogoya, dalam surat itu, meminta aparat keamanan memburu mereka.

Nugroho Tri Laksono - 20DETIK