Puncak Arus Mudik Lebaran Diprediksi Terjadi di Antara 18-21 April

20DETIK

   |   
9,771 Views | Selasa, 28 Mar 2023 16:25 WIB

Polri memprediksi puncak arus mudik Lebaran 2023 akan terjadi pada 18 April hingga 21 April. Sementara, arus balik berlangsung antara 25-30 April.

Bagus putra laksana - 20DETIK