Kebakaran di Pasar Tatelu Minahasa Utara, 62 Kios Pedagang Hangus

20DETIK

   |   
15,708 Views | Selasa, 04 Apr 2023 12:37 WIB

Kebakaran melanda Pasar Tatelu, Minahasa Utara (Minut), Sulawesi Utara (Sulut) pada dini hari tadi. Kebakaran menghanguskan 62 kios pedagang.

Tisno Mais - 20DETIK