Presiden Joko Widodo (Jokowi) kembali ditemani cucunya, Jan Ethes, untuk menyapa warga dan membagikan bantuan. Kali ini Jokowi dan Jan Ethes berkunjung ke Pasar Kembang dan Pasar Kadipolo, Solo.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) kembali ditemani cucunya, Jan Ethes, untuk menyapa warga dan membagikan bantuan. Kali ini Jokowi dan Jan Ethes berkunjung ke Pasar Kembang dan Pasar Kadipolo, Solo.