Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto mengibaratkan Malaysia sebagai kampung halaman kedua saat memberikan sambutan dalam acara silaturahmi kebangsaan di Masjid Istiqlal di Jakarta. Prabowo menyebut dirinya pernah menjalani masa kecil di Malaysia.