Girl group JYP Entertainment, NMIXX, bakal menggelar showcase di Indonesia nih detikers! Gelaran yang bertajuk NMIXX SHOWCASE TOUR IN JAKARTA akan berlangsung pada Jumat, 9 Juni 2023 di The Kasablanka Hall. Menjelang showcase di Jakarta, member NMIXX memberikan salam spesial nih untuk fans mereka, NSWER, lewat K-Talk di detikcom.