Kesaksian Ayah di Sidang Ungkap Parahnya Kondisi David Usai Dianiaya

20DETIK

   |   
18,103 Views | Selasa, 13 Jun 2023 12:03 WIB

Ayah David Ozora, Jonathan Latumahina mengungkapkan kondisi David usai dianiaya Mario Dandy. Jonathan menyebut kondisi David saat itu parah.

Bagus Putra Laksana - 20DETIK