Erick Thohir Singgung Nama Anies Saat Bahas Kans Jadi Cawapres

20DETIK

   |   
26,647 Views | Minggu, 09 Jul 2023 20:06 WIB

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir angkat bicara soal kans dirinya menjadi calon wakil presiden. Erick pun menyinggung kenapa nama Anies Baswedan tak pernah ditanyakan kepadanya.

Helmy Akbar - 20DETIK