18 Kendaraan Tak Lolos Uji Emisi Hari Ini di Kawasan Jakpus

20DETIK

   |   
10,164 Views | Jumat, 25 Agu 2023 14:18 WIB

Deskripsi:
Pemprov DKI Jakarta bersama Polda Metro Jaya selesai melakukan uji coba tilang uji emisi di kawasan Jalan Asia Afrika, Jakarta Pusat. Dari 89 kendaraan yang diuji hari ini, 18 di antaranya dinyatakan tidak lolos uji emisi.

Fandi Akbar - 20DETIK