Polisi Akan Periksa Saksi Ahli Untuk Kasus Film Porno Pekan Depan

20DETIK

   |   
5,511 Views | Jumat, 22 Sep 2023 13:58 WIB

Penyidik Polda Metro Jaya sudah berkoordinasi dan komunikasi dengan para ahli terkait kasus rumah produksi film porno di Jakarta Selatan. Rencananya Polda Metro Jaya akan memanggil para ahli tersebut untuk diperiksa.

Iswahyudy - 20DETIK