Pada akhir September lalu, Ulefone Armor 24 merilis dan menawarkan banyak fitur baru, salah satunya baterai besar berkapasitas 22.000mAh. Smartphone buatan China ini memang didesain khusus sebagai teman perjalanan bagi para petualang. Berikut spesifikasi lengkapnya!