Buntut Kecelakaan KA Argo Wilis-KA Argo Semeru, 9 Perjalanan KA Terimbas

20DETIK

   |   
21,382 Views | Rabu, 18 Okt 2023 04:46 WIB

Tercatat 9 perjalanan kereta api terganggu akibat kecelakaan KA Argo Wilis dan KA Argo Semeru. Sembilan rute perjalanan ini harus memutar dan menghindari Yogyakarta.

Agus Septiawan - 20DETIK