Jenderal TNI (Purn) Abdullah Mahmud (AM) Hendropriyono meraih penghargaan dari museum rekor dunia Indonesia (MURI) atas prestasinya penggagas aksara nusantara. Chairman sekaligus Founder CT, Corp Chairul Tanjung (CT) mengapresiasi dedikasi Hendropriyono meski sudah pensiun terus melestarikan budaya untuk bangsa dan negara.