Demo Kecam Israel di Lebanon, Massa Arak Boneka Pocong ke Tripoli

20DETIK

   |   
6,094 Views | Minggu, 17 Des 2023 12:18 WIB

Ratusan warga Lebanon menggelar aksi demo mengecam tindakan Israel terhadap Palestina. Mereka turun ke jalan membawa boneka yang menyerupai pocong sebagai bentuk simbolis jatuhnya korban tak bersalah.

20Detik/Reuters - 20DETIK