Momen Anies Ziarah ke Makam KH Bisri Mustofa di Rembang

20DETIK

   |   
7,534 Views | Senin, 25 Des 2023 12:55 WIB

Capres nomor urut 1, Anies Baswedan, berziarah ke makam KH Bisri Mustofa kakek dari Ketum PBNU KH Yahya Cholil Staquf atau Gus Yahya, pada Senin (25/12/1023). Anies mengenang sosok teladan dari Mbah Bisri.

Mukhammad Fadlil - 20DETIK