Kasus Ledakan Tungku Smelter PT ITSS Morowali Naik Penyidikan!

20DETIK

   |   
12,520 Views | Rabu, 03 Jan 2024 17:50 WIB

Kasus ledakan tungku smelter PT Indonesia Tsingshan Stainless Steel (ITSS) di Morowali, Sulawesi Tengah (Sulteng) yang menewaskan 21 orang naik ke tahap penyidikan. Polisi telah melakukan olah TKP dan memeriksa saksi-saksi di lokasi.

Hafis Hamdan - 20DETIK