WhatsApp Rilis Fitur Pembuat Stiker di iPhone

20DETIK

   |   
58,534 Views | Jumat, 12 Jan 2024 19:23 WIB

Aplikasi pesan singkat WhatsApp rilis fitur pembuat stiker untuk pengguna iPhone. Fitur ini membuat pengalaman chatting lebih interaktif dan menyenangkan.

Adhi Nauval Ilmi - 20DETIK