Lewat Press Conference Official Poster ‘Siksa Kubur’ pada Rabu (28/2/2024), Joko Anwar selaku sutradara film membagikan pengalaman bersama timnya saat mendesain sound yang menegangkan. Diketahui bahwa sound dalam film ini didesain sangat mistis selama berbulan-bulan untuk memberikan ketegangan pada penonton.