Kubu Ponpes Al Anshar Duga Pihak Ayah Halilintar Lakukan Playing Victim

20DETIK

   |   
69,344 Views | Senin, 18 Mar 2024 15:40 WIB

Pihak Pondok Pesantren Al Anshar Pekanbaru menduga pihak Anofial Asmid Halilintar melakukan penggiringan opini. Seusai bersikeras mengklaim kepemilikan aset yang disebut milik Ponpes.

Ulfa Mawaddah Afriliani/ Irma Nabila - 20DETIK