Basarnas Lanjut Evakuasi Warga Terdampak Erupsi Gunung Ruang

20DETIK

   |   
19,379 Views | Jumat, 19 Apr 2024 16:17 WIB

Basarnas lanjutkan evakuasi masyarakat di Desa Laingpatehi dan Desa Pumpete, Kecamatan Tagulandang, Kabupaten, Sitaro, Sulawesi Utara yang terdampak erupsi Gunung Ruang. Saat ini Gunung Ruang masih berstatus awas (Level IV), masyarakat diimbau tidak memasuki radius 6 kilometer.

Yussa Ariska Viossa - 20DETIK