Ancaman Menkominfo ke Telegram soal Judol: Peringatan Ketiga Kita Tutup

20DETIK

   |   
29,809 Views | Rabu, 19 Jun 2024 20:12 WIB

Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie ancam akan blokir aplikasi Telegram bila tidak mengindahkan teguran soal konten bermuatan judi online. Sebelumnya, kata dia, pihaknya sudah dua kali melayangkan teguran ke pihak Telegram.

Wasti Samaria Simangunsong - 20DETIK