Penandatanganan kerja sama pengelolaan Stadion Bandung Lautan Api (GBLA) dengan Persib Bandung akan segera terwujud. Pj Wali Kota Bandung, Bambang Tirtoyuliono menyebut, pengelolaan GBLA oleh Persib dimulai sebelum tanggal 4 Juli 2024.
Penandatanganan kerja sama pengelolaan Stadion Bandung Lautan Api (GBLA) dengan Persib Bandung akan segera terwujud. Pj Wali Kota Bandung, Bambang Tirtoyuliono menyebut, pengelolaan GBLA oleh Persib dimulai sebelum tanggal 4 Juli 2024.