Jeritan Warga Palestina di Khan Younis saat Kembali Dipaksa Israel Mengungsi

20DETIK

   |   
8,231 Views | Senin, 12 Agu 2024 04:43 WIB

Militer Israel memerintahkan warga Palestina di Khan Younis untuk meninggalkan kota mereka. Masyarakat Khan Younis pun kebingungan mencari tempat evakuasi yang aman.

Adhi Nauval Ilmi/Associated Press - 20DETIK