Video: PKB Ngaku Belum Bahas Jatah Menteri dengan Prabowo

20DETIK

   |   
8,847 Views | Jumat, 11 Okt 2024 21:44 WIB

Ketua DPP PKB, Daniel Johan mengatakan PKB siap mensukseskan pemerintahan Prabowo Subianto. Namun, Daniel Johan mengaku hingga saat ini belum ada pembahasan jatah menteri dengan Prabowo.

Ori Salfian - 20DETIK