Video: Risma Bilang Difabel Kesulitan Akses Pendidikan, Ini Respons Khofifah

20DETIK

   |   
824 Views | Jumat, 18 Okt 2024 21:44 WIB

Cagub Jatim nomor urut 3 Tri Rismaharini mengatakan kaum difabel banyak yang tidak bisa mengakses pendidikan. Cagub Jatim nomor urut 2 Khofifah Indar Parawansa selaku petahana, merespons Risma.

Gusti Ramadhan A - 20DETIK