Video: Momen Haru Kepulangan Jenazah TKI yang Meninggal di Suriah

20DETIK

   |   
28,371 Views | Sabtu, 26 Okt 2024 16:56 WIB

Jenazah Sri Erni Juniarti (42), Tenaga Kerja Indonesia (TKI) yang meninggal dunia di Suriah tiba di Kampung Cimaja, Desa Cimaja, Kecamatan Cikakak, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (26/10). Isak tangis keluarga pecah saat jenazah tiba di rumah duka.

Syahdan Alamsyah - 20DETIK